Lompat ke isi

Sima Yue

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Kaisar Kang dari Jin (Hanzi sederhana: 晋康帝; Hanzi tradisional: 晉康帝; Pinyin: Jìn Kāng Dì; Wade–Giles: Chin K'ang-ti; 32217 November 344), nama pribadi Sima Yue (司馬岳), nama kehormatan Shitong (世同), merupakan kaisar Dinasti Jin Timur. Ia adalah putra Kaisar Ming dan adiknya (dengan ibu yang sama) Kaisar Cheng. Pemerintahannya hanya berlangsung selama dua tahun.

  • Jianyuan (建元 jiàn yuán) 343–344

Selir dan keturunan:

  • Permaisuri Kangxian, klan Chu dari Henan (康獻皇后 河南褚氏; 324–384), nama pribadi Suanzi (蒜子)

Referensi

[sunting | sunting sumber]
Kaisar Kang dari Jin
Lahir: 322 Meninggal: 17 November 344
Gelar kebangsawanan
Didahului oleh:
Kaisar Cheng dari Jin
Kaisar Tiongkok
Jin Timur
342–344
Diteruskan oleh:
Kaisar Mu dari Jin